Text
KETERAMPILAN MENGADAKAN WAWANCARA
Buku ini ditujukan baik bagi manajer yang bertugas dan bertangung jawab atas karyawan, pada tingkat apa pun, dan yang seringkali harus berhubungan dengan mereka maupun bagi karyawan itu sendiri. Dengan mendalami buku ini, diharapkan mereka tahu apa yang diharap- kan atau diminta dari atasan mereka dalam berbagai situasi interaktif. Buku ini juga ditujukan bagi para pelatih yang harus menyadari kebutuhan pengembangan dari manajer dan teknik yang bermanfaat bagi mereka sebagai pewawancara. Namun di atas segalanya, buku ini dimaksudkan agar para manajer mulai belajar mengenai wawancara tanpa harus pergi ke kursus pelatihan, sekali pun telah melihat apa yang diharapkan, mungkin mengikuti kursus menjadi langkah berikutnya. Kehadiran di tempat kursus pelatihan akan lebih bermanfaat dan memenuhi keinginan dengan latar belakang pengetahuan yang diberi kan oleh buku ini.
Tidak tersedia versi lain