Awalnya buku ini disusun untuk memenuhi kebutuhan perkuliahan, khususnya dalam mata kuliah Pendidikan IPS di jenjang S1 Jurusan PKn dan Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD). Lalu, pada terbitan PT Remaja Rosdakarya ini, penulis telah mengembangkan dan merevisi isi dari materi buku. Tujuannya agar tulisan pada buku ini dapat menjangkau kalangan yang lebih luas, tidak hanya terbatas…