Buku ini ditulis untuk dipakai sebagai bahan untuk kuliah pengantar dalam manajemen produksi dan operasi yang diberikan oleh sebagian besar jurusan administrasi bisnis dan beberapa jurusan teknik. Buku ini bisa dipakai pada tingkat sarjana muda atau tingkat sarjana satu, dan di dalamnya dibahas persyaratan pengakuan "produksi" AACSB baik untuk industri manufaktur maupun industri jasa.