ementerian Agama melalui berbagai bentuk program dan kegiatan, salah satunya yaitu: memberitakan bantuan kepada rumah-rumah ibadat dan ormas-ormas keagamaan. Bantuan dimaksud bila dilihat dari jumlah nominal tidak banyak menolong dan mengatasi kebutuhan mereka penerima bantuan. Akan tetapi, dari segi tanggung jawab, perlindungan, pengayoman, dan layanan terhadap kehidupan beragama di Indonesia …