Adalam buku ini Koentjaraningrat membahas secara detail tentang antropologi yang berarti ilmu tentang manusia", dan merupakan suatu istilah yang sangat tua. dahulu istilah itu digunakan dalam arti yang lain, yaitu "ilmu tentang ciri-ciri tubuh manusia". Sejarah perkembangan ilmu antropologi telah mencatat bahwa sejak mulanya hingga sekarang objek penelitiannya masih tertuju pada masyarakat dan…
Kita patut berbangga karena memiliki tokoh Koentjaraningrat sebagai ahli antropologi yang diakui dunia. Salah satu karya almarhum ini memberikan kontribusi besar bagi bidang antropologi Indonesia sehingga sepatutnya menajadi warisan ilmu untuk dibaca dan dipelajari oleh para mahasiswa, praktisi, dan para peminat.