Penuntun belajar ini disusun untuk membantu mahasiswa mempelajari dua dari tujuh pokok bahasan dalam mata kuliah Kimia Dasar II yang diberikan disemester II untuk mahasiswa tingkat Pertama dari semua jurusan di Institut Teknologi Bandung, kecuali jurusan Seni Murni dan Desain. Koloid, Elektrokimia, Ketujuh pokok bahasan itu adalah Kimia Larutan dan Kimia Kinetika Kimia, Kimia Unsur, Kimia Intiā¦