Akhir-akhir ini banyak masyarakat yang berkeinginan menguasai, mendalami, bahkan menjadi pengelola PAUD. Keinginan tersebut sudah banyak terlaksana di masyarakat, tetapi tanpa didasari dengan ilmu tentang PAUD. Berdasarkan fakta, pembelajaran pada anak usia dini yang terjadi di lapangan sekarang ini masih banyak bernuansa Calistung (membaca, menulis, dan berhitung) yang secara sadar ataupun tid…
Buku ini membincangkan peningkatan sumber daya guru sebagai sarana mencapai profesionalisme yang diandalkan. Diperbincangkan di awal tentang taksonomo profesionalitas guru dan kemudian dijelaskan lebih jauh mengenai guru yang efektif dan guru malapraktik. Perbincangan kemudian berlanjut mengenai alternatif solusi dalam bentuk program induksi. Bagaimana komponen, karakteristik, mode, teknik prog…
Buku ini menguraikan beberapa hal, antara lain: 1. Keterkatian PTK dengan Kegiatan pengembangan profesi guru 2. Penelitian 3. Merancang usulan penelitian tindakan kelas 4. Laporan hasil PTK 5. Kegiatan Pengembangan Profesi Guru 6. Hubungan penelitian dengan penelitian tindakan kelas 7. Pelaksanaan PTK 9. Pertanyaan di sekitar kegiatan pengembangan profesi dan angka kredit 10. Pertanyaa…
Sungguhpun buku ini berjudul Perencanaan dan pengembangan Kurikulum", tetapi dalam pembahasannya akan dimulai dari hal-hal pengembangan kurikulum lebih dahulu, baru terakhir membahas maslah "Perencanaan Kurikulum". Karena membahas perencanaan tidak akan tepat kalau tidak didahului oleh berbagai komponen kurikulum dan berbagai komponen kurikulum dan berbagai perkembangannya."
Kegiatan Sekretariat, Jabatan Sekretaris, Ruang Lingkup Tugas Sekretaris, Menyusun/Membuat Surat (Korespondensi), Menata Arsip (Berkas), Mengurus dan Mengendalikan Surat, Menerima dan Melayani Tamu Serta Bertamu, Menerima dan Melayani Telepon Serta Menelepon, Mengatur Jadual Acara Kegiatan Pimpinan, Membuat Laporan, Menyiapkan Rapat dan Membuat Notulen, Menyiapkan Perjalanan Dinas Pimpinan, Mem…
Sekolah merupakan institusi paling depan dalam menjalankan proses pendidikan. Pendidikan secara makro pada akhirnya akan bermuara pada sekolah melalui pembelajaran. Kepala sekolah sangat berperan dalam menggerakkan berbagai komponen di sekolah sehingga proses belajar mengajar di sekolah itu berjalan dengan baik.
Buku ini dirancang untuk para manajer operasional plus eksekutif puncak perusahaan. Memberikan satu paket pedoman yang lengkap bagi pengem- bangan organisasi berikut strategi dan ancangan alternatifnya. Pokok bahasan meliputi antara lain: Apa pengembangan organisasi; Menentukan diagnosis untuk pengembangan organisasi; Berbagai ancangan terhadap pengembangan organisasi, pedoman pemilihan bagi ma…
Melalui buku ini Anda akan memperoleh gambaran secara jelas bagaimanakah model pembelajaran tematik rsebut, dari kerangka konseptual hingga praktikal. Sehingga dapat memandu Anda sekaligus mengaplikasikan dalam pembelajaran.
Dinamika dan perubahan lingkungan strategis mendorong setiap organisasi untuk bertransformasi dan beradaptasi sesuai dengan kondisi terbaru. Salah satu tantangan yang dihadapi organisasi adalah manajemen sumberdaya manusia. Organisasi dituntut untuk mampu merekrut, menempatkan, mengembangkan, dan mengevaluasi sumberdaya manusia yang dimiliki secara tepat dengan prinsip “the right people in th…