Al-Faqih Abul Walid Muhammad bin Ahmad bin Muhammad Ibnu Rusyd yang kemudian lebih dikenal dengan Ibnu Rusyd (520-295H/1126-1198M) adalah filosof terkenal kelahiran Kordova. Penguasaannya yang baik dibidang fiqih, ilmu kalam dan sastra Arab yang kemudian menekuni matematika, fisika astronomi, kedokteran dan logika menjadikannya sebagai ulama atau filosof yang sulit ditandingi. Kehebatan Ibnu…
Pembahasan buku ini dititikberatkan kepada proses transformasi melalui adaptasi dan harmonisasi fiqih muamalah kedalam peraturan perbankan syariah di Indonesia yang terjadi antara tahun 1992-2008, khususnya kedalam UU Nomor 21 Tahun 2008 tentang perbankan syariah. Dalam kurun waktu tersebut penyelenggara negara telah menetapkan sejumlah peraturan, seperti undang-undang (UU), peraturan pemerint…
uku ini disusun dengan maksud ikut serta dalam menyampaikan misi Islam, yakni menyampaikan pokok-pokok ajaran Islam yang mencakup bidang akidah, ibadah, muamalah, dan akhlak.rnrnBuku ini terdiri atas dua jilid, yaitu Al-Islam 1 (Akidah dan Ibadah) untuk jilid pertama , yang membahas mengenai pokok-pokok akidah dan ibadah dalam sudut pandang ajaran Islam, adapun jilid 2 membahas mengenai pokok-p…