Rangkaian penyajian buku ini menitik beratkan pemahaman teori Tata Kearsipan (Records Management) dan Filing, dilengkapi dengan daftar pertanyaan, topik diskusi dan daftar kata-kata inti pada akhir tiap bab. Daftar pertanyaan dan bahan/topik diskusi bermaksud supaya pemahaman pengetahuan teori dapat lebih diperdalam, sedangkan latihan-latihan bermaksud melatih ketrampilan penataan berkas dalam …