Bidang Kimia Fisika merupakan mata kuliah dasar keahlian pada berbagai program di perguruan tinggi di Indonesia. Dengan demikian mata kuliah bidang ini diharapkan dapat membentuk seorang yang ahli/mahir, atau paham sekali dengan bidang yang digelutinya. Buku ini membahas prinsip dan elemen yang terdapat dalam ilmu kimia fisika, antara lain beberapa hal tentang gas, dasar-dasar termodinamika, ki…