Buku ini memaparkan tentang tata cara pelaksanaan haji sebagaimana yang diatur dalam ajaran Islam, dilengkapi dengan uraian makna yang terkandung dibalik setiap ibadah maupun tempat yang menjadi lokasi dari setiap tahapan haji. Salah satu kelebihan buku ini terletak pada solusi alternatif apabila ada salah satu dari rangkaian ibadah haji yang tidak terlaksana secara sempurna akibat situasi di l…
Buku ini adalah hasil penelitian Balai Penelitian dan Pengembangan Agama Makassar yang dilaksanakan pada tujuh daerah tingkat dua di Kawasan Timur Indonesia. terdiri dari 3 kota: Kota Samarinda, Manado, dan Kota Palu. dan 4 kabupaten, yaitu: Kab. Gorontalo, Kab. Donggala, Kab. Bolaang Mongondow, dan Kab. Kutai Kertanegara. Animo umat islam. Khususnya di Indonesia untuk berhaji setiap tahun sec…
Kami telah mencermati temuan-temuannya, simpulannya, juga rekomendasi yang diberikan. Pada umumnya temuan-temuannya menarik, menjawab, dan membuktikan beberapa asumsi kami sebelumnya. Penelitian ini telah membuktikan, misalnya, bahwa memang kami perlu mempertimbangkan pcnambahan petugas untuk memenuhi beban kerja yang menuntutnya, untuk optimalitas pelayanan prima bagi jamaah. Namun demikian, y…