Buku Biologi karya Neil A. Campbell & Jane B. Reece ini merupakan buku yang paling banyak digunakan di berbagai universitas di Indonesia, karena melayani para mahasiswa sebagai buku teks untuk kuliah biologi umum serta sebagai sarana ulasan dan acuan mata kuliah lanjutan. Buku ini menyajikan sains dengan tepat sehingga para mahasiswa dapat memahami sains dengan mudah. Bab-bab dalam buku ini men…
Buku ini bisa membantu semua pihak yang ingin memahami genetika secara sempurna. meskipun buku ini sengaja ditulis penulisnya untuk mahasiswa strata I, isinya sangat lengkap, keruwetan rumus-rumusnya tidak terlihat dan cara penyajiannya menggunakan banyak gambar. dengan semua kriteria tersebut buku ini akan memberikan kesuksesan bagi mereka yang ingin mempelajari genetika secara benar.
Buku kimia koordinasi ini ditulis dalam dua jilid. Jilid pertama mengupas empat hal pokok yaitu tata nama, isomerisme, teori-teori kimia koordinasi mutakhir, dan struktur senyawa koordinasi. Di samping itu, dalam buku ini juga dikupas beberapa teori tentang kimia koordinasi yang muncul sebelum tahun 1930 agar pembaca memahami sejarah perkembangan teori-teori kimia koordinasi klasik. Jilid kedua…
Kimia Analitik adalah mata kuliah yang sangat populer dan diajarkan pada berbagai insitusi pendidikan. Mata kuliah ini diajarkan pada tiap tingkat mulai dari tahun pertama sampai tahun terakhir strata-1. Beberapa perkuliahan diperuntukan bagi mahasiswa bidang-bidang lain seperti pertanian biologi teknik dan kedokteran. Kami menyadari bahwa tidak ada suatu buku yang dapat dioptimasikan untuk sem…
Apakah urutan DNA termasuk dalam buku-buku genetika? Ini merupakan per- tanyaan terpenting yang saya hadapi sewaktu menulis edisi ketiga buku ini pada saat hangat-hangatnya "revolusi" pengklonan/pengurutan. Urutan DNA telah tercakup, seperti yang ditunjukkan bila kita melihat sepintas isi buku ini. Genetika tampaknya telah memperburuk krisis identitas sejak tahun 1953, ketika gen mulai diana…
KAMUS BERGAMBAR Sebuah referensi yang ideal sebagai pendamping para siswa dalam belajar kimia. Tata letak yang menarik dan gaya bahasa yang jelas mempermudah pemahaman yang menyeluruh atas setiap pokok bahasan. * Definisi yang jelas, dengan bahasa yang lugas, dari seluruh kata kunci dan konsep. Rujuk silang yang komprehensif memberikan jalinan antarwilayah kajian yang berkaitan. Ilustra…
KAMUS FISIKA BERGAMBAR Sebuah referensi yang ideal sebagai pendamping para siswa dalam belajar fisika. Tata letak yang menarik dan gaya bahasa yang jelas mempermudah pemahaman yang menyeluruh atas setiap pokok bahasan. Definisi yang jelas, dengan bahasa yang lugas, dari seluruh kata kunci dan konsep. Rujuk silang yang komprehensif memberikan jalinan antarwilayah kajian yang berkaitan. Il…
Lebih dari 150 tahun lewat sudah sejak Charles Darwin mempublikasikan karya agungnya The Origin of Species, namun buku ini tidak kehilangan sedikit pun arti penting dan maknanya yang pernah menggegerkan dunia intelektual modern, yang jejak-jejaknya dalam berbagai bidang ilmu dan aliran filsafat masih terlihat hingga kini. Paham evolusi yang diusungnya, berikut istilah-istilah kunci yang meny…
Pengetahuan tentang struktur tumbuhan sangat penting bagi seseorang yang mempelajari tumbuhan. Dalam buku ini disajikan gambaran menyeluruh mengenai struktur histologi organ-organ vegetatif dan repro- duktif pada tumbuhan berbiji. Pembahasan buku ini diawali dengan struktur umum dan perkem- bangan tumbuhan berbiji. Selanjutnya dibahas struktur sel, sebagai macam jaringan sederhana, jarigan p…
Mikrobiologi organisme yang dapat dilihat hanya dengan ban- tuan perbesaran mikroskop berdaya tinggi untuk pertama kali nya dilihat dan digambarkan kurang lebih 300 tahun yang lalu Namun demikian, baru pada tahun 1870-an peranannya sebagai penyebab penyakit menjadi dimengerti dan diterima. Pada waktu yang kurang lebih bersamaan terbukti bahwa mikroorganisme melakukan banyak fungsi vital di ling…