Tuhan, yang satu, tak terjangkau oleh pikiran manusia, namun Dia dipersepsi secara berbeda-beda oleh berbagai kelompok manusia sepanjang sejarah. Buku ini merekam empat milenium sejarah persepsi manusia tentang realitas tertinggi ini. Berawal dari masa Nabi Ibrahim a.s sekitar abad ke-20 SM, ketika monoteisme untuk pertama kali lahir ditengah agama kesukuan kaum pagan, pengarangnya kemudian mel…
Dr. Ali Syari'ati adalah salah seorang pemikir dan penulis paling produktif dan kontroversial pada abad kedua puluh. Meskipun karirnya di Iran hanya berlangsung selama sepuluh tahun lebih sedikit (1964-1977), namun pemikirannya memiliki pengaruh paling besar dibanding semua pemikir dalam generasi bangsa Iran masa kini. Kesadaraan akan krisis budaya dan kemasyarakatan serta pencarian suatu ident…
Pendidikan, masih saja menjadi barang mahal di tanah saudara-saudara kita yang jauh dari pusat. Bangunan yang hampir roboh, fasilitas yang kurang memadai, jarak yang jauh dan terjal, kurangnya tenaga pengajar, dan masalah-masalah lain masih saja terjadi. Lalu, bagaimana ceritanya kalau anak-anak muda, generasi penerus bangsa ini tergerak hatinya. Mereka adalah 51 Pengajar Muda yang terpilih da…