Buku "MANAGEMENT PERKANTORAN" ini merupakan sebuah saduran dari buku: G.R. TERRY yang berjudul OFFICE MANAGEMENT AND Con- TROL revised edition tahun 1953 terbitan Richard D.Irwin Inc. Disebabkan oleh karena pada buku asli banyak terdapat hal-hal yang kurang begitu cocok dengan keadaan pada Negara kita, maka hanya diambil bab- bab tertentu yang mempunyai arti universil.
Perubahan teknologi khususnya teknologi informasi (internet dan gadget) kini semakin cepat. Perubahan itu menuntut kemampuan beradaptasi dalam berpikir, bertindak, berperilaku, berperasaan, kecepatan dalam mengambil keputusan dan sebagainya. Oleh karena itu, manajemen manusia generasi 5.0 didasarkan atas perkembangan pemikiran yang menunjukkan perubahan cara pandang atau pemahaman konseptual ba…
Buku ini merenakan pelaksanaan program sehingga biaya dan waktu yang diperlukan untuk penyelesaian proyek benar-benar seimbang.
"PENGAMBILAN KEPUTUSAN DALAM BIDANG MANAGE- MENT", yang disusun oleh Dr. WINARDI S.E., yang sudah cukup dikenal d ngan buku-bukunya tentang aneka aspek ilmu mana- gement.
Persaingan bisnis semakin mengglobal dan sengit dewasa ini, dan akan semakin ketat lagi dengan luruhnya hambatan hambatan dunia usaha di zona Asia maupun dunia. Mampukal perusahaan anda tetap survive dan mampulaba dengan tetap berlandaskan pada visi perusahaan menghadapi situasi tersebut? Apakah perusahaan anda sebenarnya sebuah sinking ship tampa anda ketahui, ataukah sebuah perusahaan yang…
Spiritual Based Management (SBM) adalah sebuah konsep terpadu antara manajemen modern dengan nilai-nilai spiritual. SBM tidak hanya menjanjikan pencerahan yang bersifat individual, namun juga dapat dijadikan tool untuk meraih benefit yang lebih menguntungkan. Buku ini di samping menyajikan seperangkat nilai SBM, juga memaparkan secara cerdas dan brilian bagaimana SBM diimplementasikan di seluru…
penulisan buku ini didorong oleh keinginan penulis untuk berbagi P wawasan dalam hal penerapan ilmu perilaku dalam pengembangan organisasi dan sumberdaya manusia Keinginan ini semakin besar pada saat penulis melihat banyaknya lembaga yang menyelenggarakan pelatihan alam terbuka yang secara populer disebut dengan Outbound Management Training (OMT). Banyak sekali perusahaan yang telah memanfaatka…
Manajemen Strategis edisi ke-10 merupakan pendekatan praktis yang mengajarkan pembacanya untuk menerapkan berbagai konsep yang telah mereka pelajari. Pe- rubahan besar-besaran dalam edisi ke-10 ini dimaksudkan untuk mengilustrasikan pengaruh tatanan dunia baru terhadap manajemen strategis dalam hal teori, riset, dan praktik, disertai dengan berbagai perubahan yang terjadi sedemikian cepatnya be…
Idealnya, sebuah strategi pengelolaan sumber daya manusia (SDM) tidak boleh terlepas dari rencana strategis sebuah organisasi, baik jangka pendek maupun jangka panjang, serta tidak melupakan budaya dan nilai-nilai yang dianut dalam sebuah organisasi. Hal ini menjadi sedemikian penting supaya kita mampu memetakan orang-orang yang benar-benar tepat untuk bekerja dalam organisasi kita. Hubungan an…
Sebagai seorang manajer atau supervisor, Anda perlu senan- tiasa berwawasan luas serta berhati-hati dalam menjalankan tu- gas sehari-hari Anda mengenai maksud dan tujuan luas dari organisasi Anda. Tanggung jawab untuk menanamkan "nilai- nilai" organisasi ke dalam diri semua orang yang bernaung di bawah manajemen Anda tidak dapat dialihkan kepada orang lain. Itu tugas Anda. Anda adalah ujung tom…