Buku ini memberikan dasar-dasar teori dan praktik untuk meningkatkan kemampuan meneliti di bidang pendidikan, kurikulum, dan pembelajaran. Ditulis oleh Prof. Dr. Nana Syaodih Sukmadinata yang juga sebagai peneliti senior. Menurut pakar pendidikan itu, para mahasiswa di semua jenjang (S1 apalagi S2 dan S3) kependidikan harus memiliki kemampuan dan komitmen yang tinggi dalam penelitian, bukan saj…
Buku ini menyajikan berbagai ragam alternatif penelitian sosial sebagai upaya mengeksplorasi dan memahami realitas sosial yang ada untuk kemudian dapat dituangkan dan dikomunikasikan serta dipertanggungjawabkan secara ilmiah.rnrnTema inti yang terdapat dalam buku ini, yaitu pengantar penelitian sosial, metode kualitatif, metode kuantitatif, metode sosiometri, grounded research, metode perbandin…
Dalam Tri Darma Perguruan Tinggi, penelitian merupakan bidang yang belum maksimal pengembangannya dibandingkan bidang pendidikan dan pengabdian masyarakat. Kondisi ini agak merata dialami oleh perguruan tinggi di tanah air.rnrnDi antara penyebabnya adalah berawal dari tradisi meneliti dan penguasaan metodologi di lingkungan kampus. Kondisi inilah yang melatarbelakangi Prof. Dr.Syamsuddin AR ber…
Buku teks yang awalnya merupakan buku bahan ajar matakuliah Analisis Penelitian Kualitatif lanjut ini ditunjukan untuk membekali pembaca dan penelitian terutama mahasiswa tentang teknik dan metode penelitian kualitatif serta bagaimana membuat laporan penelitian yang benar sesuai dengan Metodologi Penelitian Kualitatif.rnrnIsi buku terdiri dari 13 bab, yaitu: Bab 1 membahas tentang Metodologi pe…
Metode penelitian secara umum dapat diklasifikan menjadi tiga, yaitu:rn1. Metode kuantatif, disebut sebagai metode tradisional, positivistic, scientific, confirmatoryrn2. Metode kualitatif disebut sebagai metode baru, postpositivistic, discovery, interpretativern3. Metode penelitian dan pengembangan (R&D) yaitu penelitian yang bermaksud menghasilkan produk tertentu dan sekaligus menguji keefekt…
Metode penelitian evaluasi merupakan cara ilmiah untuk mendapatkan data dengan tujuan utama untuk mengetahui seberapa jauh suatu program dapat dilaksanakan dan tujuan suatu program suatu program tercapai. Penelitian evaluasi adalah evaluasi yang menggunakan metode penelitian dan penelitian evaluasi sering juga disebut sebagai evaluasi program. Perbedaan utama antara penelitian evaluasi dan pene…
Penelitian Tindakan Kelas atau yang disingkat PTK atau Classroom Action Research adalah penelitian yang mengombinasikan prosedur penelitian dengan tindakan substansif, suatu tindakan yang dilakukan dalam inkuiri, atau suatu usaha memahami apa yang sedang terjadi, sambil terlibat dalam sebuah proses perbaikan dan perubahan. Banyaknya persoalan yang dihadapi para pendidik ketika ia mengajar namun…
Buku ini adalah salah satu buku tentang penelitian pendidikan yang relatif mudah dipahami serta lengkap isinya, sehingga akan sangat menolong bagi mereka yang ingin memahami penelitian pendidikan secara mendalam