Text
PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN MUADALAH di PONDOK PESANTREN
Buku ini merupakan hasil laporan penelitian yang dilakukan di sebelas lokasi penyelenggara satuan pendidikan muadalah di pondok pesantren yaitu, PP Miftahu huda Tasikmalaya, PP Darussalam Garut, PP Al-Basyariyah Bandung, PP Mathali'ul Falah Kajen Pati, PP Ta'mirul Islam Surakarta, PP Al-Munawwir Krapyak Yogyakarta, PP MHS Babakan Cirebon, PP Lirboyo Kediri, PP Tremas Pacitan dan PP al-Amien Prenduen Sumenep.
Tidak tersedia versi lain