Text
MANAJEMEN MUTU TERPADU PENDIDIKAN
uku ini dengan sangat cerdas mengupas perihal Manajemen Mutu B Terpadu dalam Pendidikan atau Total Quality Management (TQM) in Education. Tujuannya adalah untuk mempersiapkan tenaga manajer pendidikan profesional yang sangat menguasai isu-isu TQM dan teknik-teknik manajemen mutunya.
Buku ini sangat sistematis menyajikan segala masalah TQM, mulai dari analisis mutu secara umum (latar belakang lahirnya gerakan mutu, definisi awal, gerakannya dalam bidang pendidikan, tokoh tokohnya hingga mengupas tuntas masalah konsep mutu), lalu kaitan TQM dalam dunia pendidikan dengan TQM dalam dunia industri
Melalui buku bernas ini, Edward Sallis begitu menekankan kepada pembaca bahwa metode bisnis bukan berarti lebih unggul daripada praktik pendidikan, atau bahwa pendidikan akan bisa ditingkatkan hanya dengan mengadopsi bahasa komersial. Lebih dari itu, justru duni bisnis dapat belajar dari metode yang dapat diterapkan di beberap sekolah, perguruan tinggi, dan universitas
Tidak tersedia versi lain