Text
MANAJEMEN BAGI ORGANISASI NON-PERUSAHAAN
Dalam era modern ini, tidak ada sesuatu organisasi yang dapat survive dan tumbuh bila tidak dimanajemeni secara profesional. Pun organisasi-organisasi yang tidak mengejar keuntungan. Sebab pada dasarnya setiap organisasi harus menerapkan prinsip efisiensi dalam gerak operasionalnya. Ia bukan saja harus bekerja secara efisien, tapi dalam mengelola dana pun ia harus terampil dan mampu menekan biaya operasional serta menyisihkan sisa pen- dapatannya untuk mengembangkan pelayanan-pelayanan dan jasa organisasinya. Nah untuk itulah diperlukan manajemen mod untuk mengelolanya. Buku ini memberi bahasan yang luas lengkap tentang bagaimana harus menerapkan manajemen mod pada organisasi-organisasi yang tidak mengejar keuntungan.
Tidak tersedia versi lain