Text
Kimia Untuk Pemula
Ilmu kimia adalah ilmu yang mempelajari materi dan energi dan interaksi di antara keduanya. Unsur adalah elemen yang menyusun semua jenis materi yang ada di alam. Sebuah unsur tidak dapat dibagi lagi menjadi be berapa bagian yang lebih kecil dengan cara biasa. Terdapat lebih dari 100 unsur dan sejumlah gabungan dari unsur- unsur tersebut membentuk berbagai materi yang ada di bumi kita ini.
Tidak tersedia versi lain