Text
Mencari Bentuk Otonomi Daerah: Suatu Solusi Dalam Menjawab Kebutuhan Lokal dan Tantangan Global
Dalam buku ini terdapat penyesuaian-penyesuaian dan penambahan analisis pada bagian-bagian dan bab tertentu berkaitan dengan keluarnya UU No. 32 Tahun 2004. Di antaranya membahas pengaruh globalisasi terhadap perkembangan daerah baik sebagai kesatuan wilayah maupun kesatuan masyarakat dengan seluruh aspeknya yang meliputi ekonomi, politik, sosial, dan budaya. Selain itu juga membahas tentang eksistensi sumber daya manusia dalam melaksanakan otonomi daerah.
Sebuah buku yang sangat bermanfaat bagi aparat pemerintah pusat dan daerah, mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), serta Institut IlmuPemerintahan (IIP)
Tidak tersedia versi lain