Text
Windows 7 Secret : mengungkap tip dan trik yang tak pernah anda pikir dapat lakukan pada windows 7
Buku ini ditujukan kepada setiap pembaca yang suka dan tertarik dengan sebuah operating system baru dan elegan yang diberi nama Windows 7. Adalah sebuah hal yang indah apabila kita bisa mengerti secara detail bagaimana menggunakan operating system ini. Penulis sendiri telah menerapkan semua tip dan trik yang ada pada buku ini.
Tidak tersedia versi lain