Text
Surat menyurat resmi : bahasa indonesia
keterampilan menggunakan bahasa untuk berkomunikasi, dengan jalur lisan atau tulisan, dengan media telepon atau surat, harus dibina dengan sebaik-baiknya. dalam hubungan itulah buku ini disiapkan untuk membina keterampilan para siswa dan mahasiswa dalam menulis surat-surat resmi bahasa Indonesia.rn
Tidak tersedia versi lain