Text
PROSPEK PEREKONOMIAN INDONESIA DALAM RANGKA GLOBALISASI
Buku ini adalah rangkuman berbagai tulisan Dr. prijono Tjiptoherianto yang telah dikemukakan pada berbagai diskusi ilmiah, yang isinya merupakan ulasan mengenai kondisi perekonomian indonesia pada saat ini serta kebijaksanaan-kebijaksanaan pemerintah dalam upaya meningkatkan daya saing perekonomian indonesia.
Tidak tersedia versi lain