Text
Memahami Produktivitas
Sebagai suatu negara, apakah ia termasuk ke dalam kelom- pok negara yang terbelakang, negara sedang berkembang atau pun negara maju yang terkena oleh pengaruh penyakit inflasi, resesi. deperesi atau pun menurunnya pertumbuhan ekonomi, semuanya akan tergugah oleh pentingnya arti per- baikan tingkat produktivitas. Sementara negara-negara terkebelakang dan negara sedang berkembang pada umum- nya menghadapi kesulitan karena kelangkaan pengetahuan, pengalaman dan berbagai sumber daya untuk meningkatkan produktivitas, maka negara-negara maju pun biasanya mengambil sikap yang seolah-olah kurang peduli terhadap usaha-usaha perbaikan produktivitas oleh karena selama ini mereka sudah mencapai posisi yang menguntungkan.
Tidak tersedia versi lain