Text
PEDOMAN PELAKSANAAN ANALISIS JABATAN DAN PEMANFAATAN HASILNYA
Tujuan dari peningkatan produktivitas adalah agar hari ini lebih baik dari kemarin dan hari esok lebih baik dari hari ini. Ini berarti kita harus membandingkan hasil/prestasi kemarin dengan hasil/prestasi hari ini dan begitu pula hasil/prestasi hari ini dengan hasil/prestasi hari esok.
Untuk itu diperlukan alat pembanding hasil/prestasi, yaitu tolok ukur
dan standar hasil/prestasi.
Tidak tersedia versi lain