Text
Emosi Anak Usia Dini Dan Strategi Pengembangannya
Kecenderungan terjadinya peningkatan gangguan emosi dan sosial anak usia dini tidak hanya terjadi di negara tertentu, tetapi telah menjadi fenomena global. berbagai penelitian tentang peran penting emosi dan stimulasi emosi anak usi adini masih sangat terbatas.rn Memalaui buku ini di harapkan para siswa, pengajar, keluarga dan orang tua, serta para praktisi dapat memahami dan menemukan teori perkembangan emosi anak yang memiliki makna pribadi, dan berguna dalam membentuk kepribadian anank sejak usia dini.
Tidak tersedia versi lain