Penyuluhan sosial merupakan suatu proses pengubahan perilaku yang dilakukan melalui edukasi, komunikasi, motivasi dan penyebarluasan informasi oleh aktor penyuluh sosial baik secara lisan, tulisan maupun peragaan kepada khalayak sasaran sehingga muncul pemahaman, pengetahuan dan kemauan yang sama guna berpartisipasi secara aktif dalam pembangunan kesejahteraan sosial. Dalam perpektif lain, peny…
Memasuki era teknologi yang ditandai dengan pencapaian etape generasi 4.0 persaingan dunia kerja bukan lagi antar manusia. Persaingan ini kini melibatkan teknologi dengan manusia. Manusia tidak lagi sebagai pemilik otoritas dalam penggunaan sebuah teknolgi, melainkan ia sedang berpacu dengan buatannya sendiri itu dalam raihan produktivitas.rnrnKondisi ini pada gilirannya memungkinkan tenaga man…