Penyusunan Buku ini dilatarbelakangi oleh pemikiran mengenai pentingnya mensosialisasikan dan mempromosikan moderasi beragama dalam bingkai keislaman di Indoensia. Dalam perspektif keislaman, moderasi beragama ini sejalan dengan nilai-nilai ajaran Islam yang rahmatan lil-‘alamin, yakni menjadi rahmat bagi semesta alam. Islam pun melarang umatnya bersikap ekstrem dalam beragama yang dapat memb…
Keterpurukan adalah bagian yang tidak terpisahkan dalam kehidupan setiap inividu sebab keterpurukan merupakan bentuk ujian dari Allah SWT. kepada Hambanya. Keterpurukan, menjadi sebab sebuah kenyataan yang menimpa, tidak sedikit manusia menghindarinya, bukan menghadapinya sehingga yang terjadi adalah pelarian-pelarian ke arah negatif. Buku yang berjudul Resep hidup bangkit dari keterpuruk…
Buku ini membahas soal apa yang membuat orang bisa bangkit ketika mengalami keterpurukan dalam hidup