Mengingat hal tersebut di atas, penyusun dengan bantuan Penerbit mem beranikan diri menyusun buku ini dengan sasaran memberikan pedoman pokok penyusunan surat-surat niaga dan surat resmi dengan mendasarkan diri pada prinsip-prinsip lugas, ekonomis, praktis, estetis, formal, memenuhi standar komposisi bahasa Indonesia yang berlaku. Uraian sistematik dalam buku ini dilengkapi dengan berbagai cont…