Inti pendidikan adalah interaksi. Interaksi antara pendidik dan peserta didik. Suatu interaksi yang di dalamnya terjadi proses transfer pemahaman tertentu, yang melibatkan secara simultan antara fisik dan psikis. Sehingga guru dapat menyediakan suasana yang menyenangkan, yang dengannya kemungkinan peserta didik berhasil mengembangkan potensinya menjadi lebih besar.rnrnBuku ini sangat penting un…
Tuntutan akan sumberr daya manusia yang unggul merupakan kebutuhan umat manusia di seluruh belahan dunia. Menjelang diberlakukannya liberalisasi di segala bidang dewasa ini, tuntutan tersebut terasa sangat mendesak. Untuk memenuhi semua itu, pendidikan berperan sebagai gerbang utama. maka sering potensi seseorang diukur dengan pendidikannya. Sebagai salah satu elemen terpenting dalam penyelengg…
Kebutuhan akan pendidikan yang semakin membaik, yang mampu meningkatkan kualitas bangsa, mengembangkan karakter, memberikan keunggulan dan kemampuan berkreasi, semakin dirasakan urgensinya. Otonomi di bidang pendidikan memberikan kesempatan dan wewenang untuk melakukan berbagai inovasi dalam pengembangan dan implementasi kurikulum, pembelajran, bimbingan siswa dan manajemen pendidikan. Inovasi …