Anak berbakat mempunyai kebutuhan dan masalah khusus. Jika mendapat pembinaan yang tepat memungkinkan mereka mengembangkan bakat dan kemampuan mereka secara utuk dan optimal. Mereka dapat memberi sumbangan yang luar biasa kepada masyarakat. Jika tidak, mereka dapat menjadi underachiever, seseorang yang kinerjanya dibawah kemampuannya, dan hal ini tidak saja merugikan perkembangan dirinya tetapi…
Ilmu sosial dasar merupakan sebuah kajian yang berkait dengan keberadaanmanusia sebagai makhluk sosial. Manusia yang tinggal dalam berbagai pranata sosial tentu akan berinteraksi dengan individu lain karena hal itu merupakan suatu kebutuhan. Secara normal ada suatu sistem moral yang berlaku dalam sebuah komunitas sosial yang tidak senantiasa konstan dikarenakan sesuatu yang ekstrim terjadi dan …
Buku ini memberikan gambaran kepada pembaca, khususnya mahasiswa pendidikan biologi yang nantinya menjadi guru biologi, tentang saran prasaran laboratorium, manajemen atau pengelolaan laboratorium IPA-Biologi, pembelajaran IPA-Biologi yang harus dilakukan oleh kepala laboratorium, dan kesehatan dan keselamatan kerja di laboratorium IPA-Biologi.
Buku ini memberikan gambaran kepada pembaca, khususnya mahasiswa pendidikan biologi yang nantinya menjadi guru biologi maupun guru biologi, tentang sarana prasaran laboratorium IPA-Biologi, pembelajaran IPA-Biologi berbasis laboratorium, manajemen atau pengelolaan laboratorium IPA-Biologi yang harus dilakukan oleh kepala laboratorium, dan kesehatan dan keselamatan kerja di laboratorium IPA-Biol…